Minggu, 15 Mei 2016

Warga Diminta Tetap Waspada dan Meningkatkan Kesiapsiagaan Jika Terjadi Bencana

Badan Nasional Penanggulanagn Bencana (BNPB) didampingi Badan pelanggulangan Bencana (BNPB) Kabupaten mukomuko menyampaikan Bahwa keberadaan Gunung di Bawah Laut yang diduga sebagai gunung berapi Bawah Laut yang diduga aktif. Gunung Bawah Laut Tersebut diduga berstatus Aktif. Informasi tersebut disampaikan pada sosialisasi ke sekolah daerah setempat.
Mendengar kabar Tersebut Sejumlah Warga Kabupaten Mukomuko Provinsi Bengkulu resah. Karena takut akan terjadi Mereka mulai mempersiapkan diri dan mempersiapkan barang – barangnya mengantisipasi kejadian buruk yang mungkin terjadi.
Berita Terkini  Ada Gunung Aktif Di Bawah Laut, Mukomuko Diperkirakan Akan Tenggelam !

Salah seorang warga mengatakan bahwa ia saat ini sudah dalam tahap bersiap. Ia mengaku sebagian Baju sudah dimasukkan ke dalam tas. Kalau Gunung Bawah laut tersebut meletus, ia dan keluarga bisa langsung mengungsi.
Warga tersebut juga mengatakan bahwa jika sampai gunung api bawah laut meletus maka keruskan parsah akan terjadi. Hal ini karena wilayah Pemukiman Mukomuko yang sangat dekat dengan pantai, ia mengatakan jarak pantai dan Pemukiman hanay berjarak 1 Kilometer saja.
Warga Desa Lubuk Sanai kecamatan XIV Koto Wahyu mengatakan bahwa sejak beredar kabar tersebut , istrinya menjadi Ketakutan. Apalagi berita akan keberadaan Gunung Api Bawah Laut tersebut mendadak dan baru diketahui.
Selain itu di meminta agar Instansi terkait agar memastikan mengenai keberadaan gunung bawah laut tersebut. Termasuk status dari Gunung Bawah laut tersebut. Berbahaya atau tidak.
Hal ini jika tidak ada informasi yang jelas, maka hanya akan membuat warga resah.
Kepala BPBD kabupaten Mukomuko Ramdani sebelumnya meminta kepada warga untuk waspada akan kemungkinan Gunung bawah laut di daerah itu berapi dan kemungkinan menjadi Aktif
Ia mengatakan bahawa harus menyampaikan Hal ini mengantisipasi agar tidak terjadi Korban Jiwa jika memang ada kemungkinan buruk. Ia tak mau jika sudah terjadi Kejadian maka ia dan segenap jajarannya yang disalahkan
Ramdani mengatakan, yang busa dilakukan sekarang menungkatkan kewaspadaan dan kesiapsiagaan dalam menghadapi becana alam yang melanda daerah tersebut.
BNPB melakukan Penyuluhan di sekolah agar menjadi tangguh menghadapi bencana alam yang mungkin saja terjadi Di Mokumoku.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar